Kamis, 08 Maret 2018

DHCP

DHCP singkatan dari Dynamic Host Control Protocol. Pengertian DHCP adalah Protocol yang berbasis arsitektur client server yang diaplikasikan untuk mempermudah pengalokasian Ip address pada suatu jaringan.

DHCP berfungsi untuk memberikan Ip Address secara otomatis pada komputer yang menggunakan protocol TCP/IP. Komputer yang bertugas mambagi Ip Address disebut DHCP server dan komputer yang menerima Ip Address disebut DHCP client. 

DHCP server adalah merupakan komputer yang memberikan pinjaman Ip Address ke komputer client.sedangkan komputer yang mendapatakan pinjaman ip address disebut dhcp client. Jadi, dimana ada server pasti ada client juga.

Domain Name Sistem (DNS) adalah suatu sistem yang dikembangkan untuk mengolah dan mengatur penamaan suatu sistem komputer,layanan atau..............

DHCP bekerja pada type jaringan Client-Server dimana sistem kerjanya pada DHCP Server menyediakan dan membagi Ip Address . DHCP server hanya meminjamkan Ip-Addres secara dinamis sehingga ketika jaringan di off kan Ip-Addres akan hilang dan ketika di on kan lagi Ip Address akan terbagi lagi secara acak.

Ip Address dan Subnet Mask dapat diberikan secara otomatis menggunakan dynamic host configuration protocol atau diisi secara manual. Fungsi DHCP adalah untuk memberikan Ip address secara otomatis pada komputer yang menggunakan protocol TCP/IP.DHCP bekerja dengan relasi client server dimana DHCP server menyediakan suatu kelompok Ip address yang dapat diberikan pada DHCP client.Dalam pembagian Ip address ini, DHCP hanya meminjamkan Ip address dan berlangsung secara dinamis.



Contoh :


Server A = 192.168.0.1 /29

Maka setelah di DHCP maka range Ip 192.168.0.1/29 akan membagi Ip Address pada client.

Range Ip Address : 192.168.0.1 - 192.168.0.5 

Sabnet mask : 255.255.255.248

maka pada client Pc1, Pc2 dan Pc3 akan mendapatkan Ip Address dari range Ip Address range /29.




Ip Address pada pc1 dan pc2 berubah karena jaringan baru di off kan sehingga pembagian DHCP kembali acak.

Contoh penerapan DHCP  secara umum adalah pada Wifi.

Cara Kerja DHCP :

Kelebihan DHCP :

·                     DHCP membagi Ip address satu ip untuk satu komputer client

·                     Mencegah terjadinya ip conflik

·                     Menghemat waktu dalam pemberian Ip address.

Fungsi IP Address adalah sebagai alat identifikasi host ataupun antar muka jaringan komputer. Misalnya.............

Kekurangan DHCP :

·                     Semua pemberian Ip address bergantung pada server, jika server mati maka semua komputer akan tidak saling terhubung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar